live streaming ml

Live streaming ML merupakan sebuah aktifitas membagikan tayangan permainan mobile legends secara realtime kepada pengguna mobile legends yang lain. Kini teman-teman kamu sudah bisa menonton permainan secara realtime tanpa harus menunggu siarang ulang atau replay.

ML atau Mobile Legends adalah sebuah game moba yang terdapat 5 pemain di dalam 1 team. Game tersebut juga menjadi multi player online battle arena terlaris di Indonesia.

Model permainan yang ada di Mobile Legends hampir mirip dengan game Dota yang sudah populer sejak lama. Wajar saja banyak orang yang tertarik bermain ML hanya untuk hobby maupun olahraga (Esports).

Perbedaan antara ML dengan Dota adalah navigasi didalam game tersebut. Jika mobile legends kamu bisa menggerakan hero menggunakan tombol analog, sedangkan Dota harus menggunakan klik pada area yang ingin kamu tuju.

Dari segi grafiknya Mobile Legends juga tidak kalah dengan game battle arena yang lainnya. Malahan game ini hampir menyerupai Game Dota.

Selain itu hal yang membedakan lainnya adalah Game ini bisa kamu mainkan di Android bahkan sambil live streaming menggunakan Youtube atau Tiktok.

Tentang Mobile Legends [ML]

Tujuan utama dari Game ML adalah melakukan pertempuran dan menghancurkan turret lawan.

Di dalam setiap match maksimal hanya bisa dimaikan oleh 5 orang pemin, selain itu kamu bisa melakukan pertandingan 1 vs 1 melalui mode custom.

Adapun tipe hero mobile legends yang bisa kamu mainkan untuk mengatur startegi meta antara lain adalah:

  • Mage
  • Assasin
  • Fighter
  • MM
  • Support

Yang membuat lebih menarik dari game ini adalah kita bisa Live Streaming ML menggunakan HP android.

Selain itu kita juga bisa melihat tayangan ulang dari pertandingan yang sudah kita mainkan.

Untuk kamu penasaran bagaimana cara live streaming game mobile legends maka kamu bisa mengikuti langkah berikut ini.

Cara Live Streaming ML di Android

Jika kamu tertarik melakukan siaran langsung di game mobile Legends maka tutorial di bawah ini akan menjadi solusi untuk anda.

1. Pilih Menu Profiile di Menu Dashboard

Salah satu persyaratan yang harus kamu lakukan untuk bisa melakukan siaran langsung di mobile Legends adalah akun kamu saat ini minimal mencapai level Master.

Jika memang syarat tersebut sudah terpenuhi maka kamu bisa masuk pada menu profil yang ada di dashboard game tersebut.

2. Memilih Menu dan Melakukan Streaming

Setelah kamu masuk pada bagian profil empat langkah selanjutnya adalah pilih dan klik menu stream info atau info streamer.

Di bawah akan muncul pilihan tombol aktifkan live streaming. Nah di situ kalian bisa pilih tombol off menjadi tombol on.

3. Kamu Sudah Berhasil Live Streaming ML

Jika kamu live streaming dari of sudah berubah menjadi ion maka tandanya kamu sudah berhasil live streaming di mobile Legends.

Cara Melihat Siarang Langsung ML milik Teman

Namun juga karena sebagai pengguna mobile Legends dan ingin melihat siaran langsung teman kalian.

Maka kalian bisa memilih menu icon mata pada bagian daftar teman. Setelah itu kalian yang bisa melihat tampilan di menu live streaming.

Itu saja yang bisa kami sampaikan terkait cara livestreaming email di Android dengan mudah.

Semoga artikel ini bisa membantu kalian yang ingin melakukan siaran langsung mobile Legends untuk kebutuhan content.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *